Minggu, 04 Maret 2012

Cara Merawat Kuku dan Membuat Kuku Lebih Cantik



Kuku yang kusam, rapuh dan terlihat hitam pada ujungnya adalah masalah yang sangat signifikan bagi kaum perempuan. Kenaa? Karena wanita ingin mempunyai kuku yang terlihat besih, cantik dan rapi. Mungkin anda tidak dapat melakukan perawatan salon untuk sekedar manicure dan pedicure setiap waktu. Namun, anda dapat melakukan perawatan bagi kuku Anda sendiri di rumah dengan cara sebagai berikut:



1.       Usahakan selalu menjaga kuku tetap dalam keadaan pendek agar tidak mudah patah.

2.       Pelihara kutikula dengan baik agar tidak mudah terkelupas akibat pewarnaan atau penggunaan kuteks pada kuku Anda.

3.       Bersihkan kuku sebelum mengggunakan kuteks atau pewarna ( belum selesai )

4.       Jangan lupa menggunakan best coat kuteks sebelum menggunakan kuteks karena best coat memiliki formula spesial yang akan membuat kutes menempel erat dengan kuku.

5.       Usaplah kuteks secara tipis terlebih dahulu agar tidak menggumpal

6.       Biarkan kuteks mengering secara alami agar kuteks terlihat cantik dan bisa menempel secara lama di kuku Anda.

7.       Lindungi kuku dengan tidak merendam kuku terlalu lama di dalam air karena akan membuat lapisan kuteks mengelupas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar